Apa yang Terjadi Jika Kamu Memutuskan Mengurangi Konsumsi Gula

Apa yang Terjadi Jika Memutuskan Mengurangi Konsumsi Gula
ISTOCK

Godaannya memang besar.

7. Kemampuan otak lebih baik. Mengonsumsi gula berlebihan dapat mempengaruhi kemampuan kognitif otak. Gula juga meningkatkan stres inflamasi dalam otak dan berpengaruh pada gelombang otak sehingga kita mengalami kesulitan berpikir.

Gula itu manis, sehingga sulit mengatakan "tidak!" Jadi, ketika godaan datang dalam bentuk sepotong brownies atau tiramisu, tapi kamu tetap ingin menyantapnya dengan nikmat tanpa khawatir dengan lonjakan gula darah, silakan mempraktikan hal ini:

  1. Memilih menikmati makanan penutup seminggu sekali saja.

  2. Memilih waktu yang tepat untuk makan dessert. (Waktu terbaik: satu jam setelah makan siang.)

  3. Ini penting: berbagilah dengan teman. 

  4. Olahraga angkat beban pada pagi hari. Karena satu sesi olahraga angkan beban menurunkan kadar glukosa darah.