Apakah Memang Makan Ikan Lebih Baik dari Daging?

Apakah Memang Makan Ikan Lebih Baik dari Daging?
ISTOCK

Naratif ini memberikan kesan negatif pada konsumsi daging. 

Kesimpulannya, pemerintahan di seluruh dunia perlu bertindak dan memperkuat peraturan tentang perikanan internasional. Indonesia merupakan salah satu produsen tuna terbesar di dunia, dan memang ada keprihatian besar terhadap wacana penangkapan ikan yang berlebihan. Para pembuat kebijakan di Indonesia mengerti bahwa sebuah perencanan manajemen tuna yang baru perlu dibuat, dan penangkapan ikan ilegal harus dihentikan. Dan mereka sedang melakukan sesuatu untuk mengatasi hal tersebut. Negara lain pun harus berpartisipasi. 

Jadi, haruskah kita berhenti makan daging, dan hanya makan ikan? 

Jika kamu memang suka daging, tidak ada alasan untuk menghapusnya dari pola makan sehari-hari. Ikuti panduan di atas dan nikmati hidup!