Rahasia Perbedaan Hasrat Seks Pria dan Wanita? Cek Faktanya

5 Perbedaan Besar Tentang Hasrat Seks Pria vs Wanita
Rahasia Perbedaan Hasrat Seks Pria dan Wanita? Cek Faktanya

Pria dan wanita ternyata memiliki perbedaan dalam hasrat seksual, hal itu sudah terbukti secara psikologis. Apa saja perbedaannya?

Baca juga: 7 Tipe Ciuman dan Maknanya, Nomor 5 Sampai 7 Bikin Pasangan Bergairah!

5. Waktu seks dan orgasme

Hindari pada usia kandungan tertentu
Waktu dan orgasme

Pria lebih cenderung suka melakukan hubungan intim pada pagi hari, sebab saat di pagi hari hormon testosteron pria akan mengalami peningkatan sebanyak 30%. Berbeda dengan wanita, yang cenderung lebih suka bercinta di waktu yang tenang, santai dan nggak terburu-buru, dan waktu ideal tersebut adalah malam hari.

Nah jika berbicara soal orgasme sudah menjadi pengetahuan umum jika pria cenderung lebih mudah mencapai orgasme dibandingkan wanita. Saat bercinta, pria hanya butuh waktu sekitar empat menit sejak awal penetrasi untuk mencapi orgasme dan ejakulasi.

Sebaliknya, wanita membutuhkan waktu yang lebih lama untuk mencapai orgasme wanita atau ejakulasi wanita, yakni sekitar 10 menit hingga 11 menit sejak penetrasi pertama.

Nah itu tadi beberapa perbedaan dalam hubungan seksual antara pria dan wanita. Apakah kamu setuju dengan hal tersebut?

Baca: 5 Alasan Kenapa Seks Bisa Berbahaya Saat Hamil Muda

Baca: Apa, Bagaimana, Kenapa Penting Mengetahui Identitas Seksual?

Baca: 7 Manfaat Menakjubkan yang Bisa Kamu Dapatkan dari Seks