Jangan Sampai Menyesal: Lakukan Perawatan Kulit Ini Sebelum 40

Jangan Sampai Menyesal: Lakukan Perawatan Kulit Ini Sebelum 40
ISTOCK

Now you know.

Tanda-tanda penuaan sudah terlihat sejak usia 20 tahunan. Maka dari itu, banyak produk perawatan kulit yang menambahkan label ‘anti-aging’ di dalamnya. Dokter Ruri menyarankan untuk menggunakannya setiap hari secara konsisten. Untuk tahu lebih jelasnya, kamu bisa baca di sini

7. PERIKSA KESEHATAN SECARA MENYELURUH

Selain menggunakan produk perawatan tubuh dan kulit, ada satu hal yang sering dilupakan oleh banyak orang: general check-up! Kapan terakhir kali kamu melakukannya? “General check-up untuk kulit sebaiknya dilakukan setiap enam bulan. Gunanya adalah untuk screening tanda apakah ada bintik, tahi lalat, moles yang dicurigai merupakan tanda ke arah tumor/keganasan.”

Oke, semua hal di atas kamu baca—dan dimasukkan ke dalam daftar belanja minggu (dan juga sudah membuat janji untuk general check-up). Berikutnya, pastikan kamu mengonsumsi makanan sumber kemudaan ini dengan teratur.