Tips Mengatur Waktu Buat Ibu Pekerja

Tips Mengatur Waktu Buat Ibu Pekerja
ISTOCK

Kamu seorang working mom? Woop mencoba berbagi kiat untuk bisa mengatur waktu yang ideal demi pekerjaan serta keluarga.

img

Perfeksionis itu memang tidak dilarang. Namun yang namanya manusia tidak pernah sempurna. Jadi jangan terlalu terobsesi untuk membersihkan rumah yang sudah cukup bersih atau bekerja keras menuju cita-cita menjadi ibu sempurna--mengejar karier tinggi sambil mengurus anak-anak. Hal itu mungkin sulit terwujud. Memang harus ada yang dikorbankan. Tentukan target kerja yang sesuai dengan waktu yang tersedia.

Selanjutnya: Menjadi seorang working mom memang pekerjaan yang sangat mulia. Namun banyak hal yang harus dipikirkan lagi jika ingin kehidupannya tetap seimbang. Karena kalau tidak bisa-bisa kamu malah stres dan tidak produktif lagi. Nah, untuk menghilangkan stres dan kembali percaya diri, kamu disarankan untuk menggunakan aromaterapi. Aroma seperti apa yang baik untuk pikiranmu? Kamu bisa memilihnya di sini.